Assalamu'alaikum Wr. Wb...
Selamat kepada IMMawan/i yang telah lolos seleksi tahap pertama DAM CIRENDEU 2016. Selanjutnya untuk tahap kedua dimohon untuk membuat karya tulis (makalah) dengan tema sebagai berikut :
1. Strategi IMM dalam Gerakan
2. IMM dan Praktik Komunikasi Politik
3. Aktualisasi Gerakan IMM dalam Momentum Pilkada
4. IMM dan Transformasi Kader
Silahkan pilih salahsatu dari judul makalah diatas...
--FORMAT MAKALAH--
1. Font Times New Roman
2. Spasi 1,5
3. Margin Normal
4. Minimal 1500 kata
5. Minimal 5 referensi buku (dilarang dari Blog/web)
6. Karya harus orisinil, bukan plagiat, dan bukan copy paste
7. Ukuran kertas A4
8. Diberi cover dengan mencantumkan DAM CIRENDEU 2016
Pengumpulan makalah terakhir hari Rabu, 19 Oktober 2016 ke alamat email damcirendeu2016@gmail.com
Hasil seleksi akan diumumkan kembali pada hari kamis, 20 Oktober 2016, terimakasih
Wassalamu'alaikum Wr. Wb
Daftar calon peserta DAM Cirendeu 2016 yang Lolos Tahap Pertama bisa diunduh disini
0 komentar:
Posting Komentar